Selasa, 04 Oktober 2016

RPP IPS SMK

RPP IPS SMK 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

1. Identitas      
 Sekolah                              : SMK Negeri 2 Sampit
 Program Studi Keahlian      : Semua Program Keahlian
 Kompetensi Keahlian         : Semua Program Keahlian
 Mata Pelajaran                    : Ilmu Pengetahuan Sosial
 Kelas/Semester                   : XI / I
 Alokasi Waktu                   :  6 x 45 menit
  
2. Standar Kompetensi

Memahami Struktur Sosial serta Berbagai Faktor Penyebab Konflik dan Mobilitas Sosial

3.   Kompetensi Dasar

Mendiskripsikan bentuk – bentuk struktur sosial dalam fenomena kehidupan

4.   Indikator Pencapain Kompetensi
·         Menjelaskan pengertian struktur sosial
·         Menjelaskan ciri – ciri struktur sosial
·         Menjelaskan bentuk – bentuk struktur sosial
·         Menjelaskan fungsi – fungsi struktur sosial

5.   Tujuan Pembelajaran
·         Siswa mampu menjelaskan pengertian struktur sosial
·         Siswa mampu menjelaskan ciri – ciri struktur sosial
·         Siswa mampu menjelaskan bentuk – bentuk struktur sosial
·         Siswa mampu menjelaskan fungsi – fungsi struktur sosial

6.   Materi Pembelajaran
·         Pengertian struktur sosial
·         Ciri – ciri struktur sosial
·         Bentuk – bentuk struktur sosial
·         Fungsi – fungsi struktur sosial

7.   Metode Pembelajaran
·         Ceramah
·         Tanya jawab
·         Diskusi
·         Pemberian tugas

8.   Karakter siswa yang diharapkan
Jujur, kerjasama, Bertanggung jawab, Kedisiplinan

9.   Kegiatan Pembelajaran
  Pertemuan  1 ( 2 x 45  )
Ø Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )
-          Memeriksa kehadiran siswa, kerapian dan kebersihan kelas
-          Berdoa, salam.
Ø  Apersepsi :
-          Dalam masyarakat kita mengenal berbagai tingkatan, penggolongan, peran dan status.
-          Bagaimana stuktur masyarakat Indonesia

Ø Kegiatan Inti  ( 60 menit )
§ Eksplorasi
-          Membaca materi mengenai struktur sosial
-          Memberikan pertanyaan kepada siswa untuk mengetahui pengetahuan awal siswa mengenai struktur sosial
-          Menjelaskan pengertian struktur sosial

§ Elaborasi
-          Tugas kelompok menjelaskan struktur sosial masyarakat Kotim. ( kelas dibagi menjadi 3 kelompok )

§ Konfirmasi
-          Memberikan tanggapan terhadap kinerja siswa
-          Memberikan motivasi kepada siswa yang belum berpartisipasi aktif selama proses pembelajaran
   
Ø Kegiatan Penutup ( 25 Menit )
-          Bersama dengan siswa menyimpulkan materi yang telah diberikan
-          Menugaskan kepada siswa agar mencari materi mengenai ciri – ciri dan bentuk – bentuk struktur social yang akan dibahas pada pertemuan selanjutnya.
-          Menyampaikan salam penutup  

10.  Penilaian
Aspek Penilaian
Indikator Pencapaian
Kompetensi

Penilaian
Bobot


Teknik
Bentuk
Instrumen
a. Aspek Kogninif
Tes
Tes tertulis
Soal uraian
50%
b. Aspek Psikomotor




c. Aspek Afektif
Non tes
 Observasi
Lembar observasi
50%

·         Penilaian kognitif menggunakan instrumen   tes tertulis dan rubrik penilaian sbb:

RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN
No
Pertanyaan
Kriteria Persekoran
Jumlah
1
2
3
4
1
Sebutkan dan jelaskan bentuk-bentuk struktur sosial !





2
Apa yang dimaksud dengan :
§ Status sosial
§ Peran sosial
§ Ascriebed status
§ Achieved status
Dan sebutkan contohnya masing-masing 1





3
Apa yang dimaksud dengan konflik peran sosial dan konflik status sosial?






4
Sebutkan contoh dari :
§ Konflik peran sosial
§ Konflik status yang bersifat individual














Keterangan skor:
1.        Skor 4:     Jika peserta didik mampu menjelaskan tiga indikator
2.        Skor 3:     Jika peserta didik mampu menjelaskan dua indikator.
3.        Skor 2:     Jika  peserta didik mampu menjelaskan salah satu indikator.
4.        Skor 1:     Jika peserta didik tidak satupun pertanyaan di atas mampu dijelaskan
  Keterangan  indikator / kunci Jawaban:
  1. ........................
  2. ........................
  3. ........................
  4. ........................

Nilai :

100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

·         Penilaian afektif menggunakan  instrumen  lembar observasi dan rubrik penilaian sbb:
No
Nama Siswa/ Kelompok
Jujur
Kerjasama
Tanggung jawab
1
2
3
1
2
3
1
2
3

1.











2.











3.











4.











5.











Keterangan skor:
3   =   jika tiga indikator terlihat.
2   =   jika dua indikator terlihat.
1   =   jika satu indikator terlihat.
Keterangan indikator;
(JUJUR)
1.   Tidak menyontek
2.   Mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimiliki
3.   Tidak menjadi plagiat (mengambil/menyalin karya orang lain tanpa menyebutkan sumber) dalam mengerjakan setiap tugas

(KERJASAMA)
1.    Saling membantu teman dalam mengerjakan tugas kelompok
2.    Terlibat aktif dalam kegiatan kerja kelompok
3.    Kesediaan mengerjakan tugas sesuai dengan kesepakatan bersama

(TANGGUNGJAWAB)
1.    Melaksanakan tugas individu dengan baik dan penuh tanggungjawab
2.    Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
3.    Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan


Nilai :

100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal


  Pertemuan  2 ( 2 x 45  )
Ø Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )
-          Memeriksa kehadiran siswa, kerapian dan kebersihan kelas
-          Berdoa, salam.

Ø  Apersepsi :
-          Struktur sosial memiliki ciri – ciri dan bentuk yang berbeda.

Ø Kegiatan Inti  ( 60 menit )
§  Eksplorasi
-          Membaca materi mengenai ciri – ciri dan bentuk – bentuk struktur sosial
-          Memberikan pertanyaan kepada siswa untuk mengetahui pengetahuan awal siswa mengenai struktur sosial
-          Menjelaskan ciri – ciri dan bentuk- bentuk struktur sosial

§  Elaborasi
-          Tugas kelompok mengidentifikasikan ciri dan bentuk struktur social masyarakat Kotim         ( kelas dibagi menjadi 5-6 kelompok )

§  Konfirmasi
-          Memberikan tanggapan terhadap kinerja siswa
-          Memberikan motivasi kepada siswa yang belum berpartisipasi aktif selama proses pembelajaran

Ø Kegiatan Penutup ( 25 Menit )
-          Bersama dengan siswa menyimpulkan materi yang telah diberikan
-          Memberitahukan materi yang akan dibahas pada pertemuan selanjutnya
-          Menugaskan kepada siswa agar mencari materi mengenai fungsi - fungsi struktur sosial
-          Menyampaikan salam penutup  

Penilaian
Aspek Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Bobot
Kompetensi
Teknik
Bentuk
Instrumen




a. Aspek Kogninif
Tes
Tes tertulis
Soal uraian
50%
b. Aspek Psikomotor




c. Aspek Afektif
Non tes
 Observasi
Lembar observasi
50%






·         Penilaian kognitif menggunakan instrumen   tes tertulis dan rubrik penilaian sbb:
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN
No
Pertanyaan
Kriteria Persekoran
Jumlah
1
2
3
4
1
1.      Sebutkan 2 ciri struktur sosial!





2
Sebutkan pengertian stratifikasi social dan deferensiasi sosial!





3
2.      Sebutkan kriteria yang dijadikan dasar stratifikasi sosial!





4
3.      Sebutkan kriteria yang dijadikan dasar deferensiasi sosial.





Keterangan skor:
1.      Skor 4:     Jika peserta didik mampu menjelaskan tiga indikator
2.      Skor 3:     Jika peserta didik mampu menjelaskan dua indikator.
3.      Skor 2:     Jika  peserta didik mampu menjelaskan salah satu indikator.
4.      Skor 1:     Jika peserta didik tidak satupun pertanyaan di atas mampu dijelaskan
  Keterangan  indikator / kunci Jawaban:
4.      ........................
5.      ........................
6.      ........................
7.      ........................

Nilai :

100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

·         Penilaian afektif menggunakan  instrumen  lembar observasi dan rubrik penilaian sbb:
No
Nama Siswa/ Kelompok
Kedisiplinan
Kerjasama
Tanggung jawab
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1.













2.













3.













4.













5.













Keterangan skor:
4   =   jika empat indikator terlihat
3   =   jika tiga indikator terlihat.
2   =   jika dua indikator terlihat.
1   =   jika satu indikator terlihat.
Keterangan indikator;
(KEDISIPLINAN)
1.      Bersikap disiplin dalam mengikuti pelajaran
2.      Mengumpulkan tugas tepat waktu
3.      Masuk jampelajaran tepat waktu

(KERJASAMA)
1.    Saling membantu teman dalam mengerjakan tugas kelompok
2.    Terlibat aktif dalam kegiatan kerja kelompok
3.    Kesediaan mengerjakan tugas sesuai dengan kesepakatan bersama

(TANGGUNGJAWAB)
1.   Melaksanakan tugas individu dengan baik dan penuh tanggungjawab
2.    Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
3.    Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan


Nilai :

100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal




Pertemuan  3 ( 2 x 45  )
Ø  Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )

-          Memeriksa kehadiran siswa, kerapian dan kebersihan kelas
-          Berdoa, salam.

Ø  Apersepsi :
-          Struktur social memiliki fungsi yang berbeda - beda.
-          Apa saja fungsi – fungsi tersebut ?

Ø  Kegiatan Inti  ( 40 menit )
§   Eksplorasi
-          Menjelaskan fungsi - fungsi struktur sosial
-          Memberikan salah satu contoh mengenai fungsi struktur social.

§  Elaborasi
-       Tugas kelompok menjelaskan fungsi – fungsi  struktur sosial ( kelas dibagi menjadi 5-6 kelompok )

§  Konfirmasi
-       Memberikan tanggapan terhadap kinerja siswa
-       Memberikan motivasi kepada siswa yang belum berpartisipasi aktif selama proses pembelajaran
   
Ø  Kegiatan Penutup ( 45 Menit )
-          Bersama dengan siswa menyimpulkan materi yang telah diberikan
-          Memberitahukan materi yang akan dibahas pada pertemuan selanjutnya
-          Memberikan evaluasi akhir materi mengenai struktur sosial.
-          Menyampaikan salam penutup  

Penilaian
Aspek Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Bobot
Kompetensi
Teknik
Bentuk
Instrumen




a. Aspek Kogninif
Tes
Tes tertulis
Soal uraian
50%
b. Aspek Psikomotor




c. Aspek Afektif
Non tes
 Observasi
Lembar observasi
50%


·         Penilaian kognitif menggunakan instrumen   tes tertulis dan rubrik penilaian sbb:
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN
No
Pertanyaan
Kriteria Persekoran
Jumlah
1
2
3
4
1
Jelaskan pengertian struktur sosial !





2
Sebutkan 2 unsur pembentuk struktur sosial!





3
Sebutkan faktor – faktor pembentuk stratifikasi sosial!





4
Sebutkan fungsi struktur sosial!





5
Sebutkan 2 ciri struktur sosial!





Keterangan skor:
1.      Skor 4:     Jika peserta didik mampu menjelaskan tiga indikator
2.      Skor 3:     Jika peserta didik mampu menjelaskan dua indikator.
3.      Skor 2:     Jika  peserta didik mampu menjelaskan salah satu indikator.
4.      Skor 1:     Jika peserta didik tidak satupun pertanyaan di atas mampu dijelaskan
  Keterangan  indikator / kunci Jawaban:
1.      ........................
2.      ........................
3.      ........................
Nilai :
100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

·         Penilaian afektif menggunakan  instrumen  lembar observasi dan rubrik penilaian sbb:
No
Nama Siswa/ Kelompok
Kedisiplinan
Kerjasama
Tanggung jawab
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1.













2.













3.













4.













5.













Keterangan skor:
4   =   jika empat indikator terlihat
3   =   jika tiga indikator terlihat.
2   =   jika dua indikator terlihat.
1   =   jika satu indikator terlihat.
Keterangan indikator;
1.      ................
2.      .................

Nilai :
100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

§  Nilai Akhir    = Jumlah Nilai Bobot Kognitif+Psikomotor+Afektif


Guru Mata Pelajaran


Much.Fatchurohman,S.Pd
NIP. 19620603 200003 1 004

            Sampit,        Juli  2016
            Waka Kurikulum


            
            NIP.   008







Mengetahui,
Kepala SMK 2 Sampit



NIP. 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

1.   Identitas      
 Sekolah                              : SMK Negeri 2 Sampit
 Program Studi Keahlian      : Semua Program Keahlian
 Kompetensi Keahlian         : Semua Program Keahlian
 Mata Pelajaran                    : Ilmu Pengetahuan Sosial
 Kelas/Semester                   : XI / I
 Alokasi Waktu                   : 6 x 45 menit
  
2.   Standar Kompetensi

Memahami Struktur Sosial Serta Berbagai Faktor Penyebab Dan Mobilitas Sosial

3.   Kompetensi Dasar

Menganalisis faktor penyebab konflik sosial dalam masyarakat

4.   Indikator Pencapain Kompetensi
·         Menjelaskan konflik sosial berdasarkan pengertiannya
·         Mengidentifikasi konflik sosial berdasarkan factor – factor penyebabnya
·         Mengidentifikasikan konflik sosial berdasarkan bentuk – bentuk pengendaliannya
·         Mengidentifikasikan konflik sosial berdasarkan dampak yang muncul

5.    Tujuan Pembelajaran
·         Siswa mampu menjelaskan konflik sosial berdasarkan pengertiannya
·         Siswa mampu mengidentifikasikan konflik sosial berdasarkan faktor – faktor penyebabnya
·         Siswa mampu mengidentifikasikan konflik sosial berdasarkan bentuk – bentuk pengendaliannya
·         Siswa mampu mengidentifikasikan konflik sosial berdasarkan dampak yang muncul

6.   Materi Pembelajaran
·         Pengertian konflik
·         Faktor – faktor penyebab konflik
·         Bentuk – bentuk pengendalian konflik
·         Dampak – dampak konflik

7.   Metode Pembelajaran
·         Ceramah
·         Tanya jawab
·         Diskusi
·         Pemberian tugas



1.    Kegiatan Pembelajaran
  Pertemuan  4 ( 2 x 45  )
Ø  Kegiatan Pendahuluan ( 5 menit )
-          Memeriksa kehadiran siswa, kerapian dan kebersihan kelas
-          Berdoa, salam.

Ø  Apersepsi :
-          Secara umum kita sudah mengenal konflik dan penyebabnya.
-          Pernahkah didaerah kita terjadi konflik ? 

Ø  Kegiatan Inti  ( 60 menit )
§  Eksplorasi
-          Membaca materi mengenai konflik dan faktor penyebabnya
-          Menjelaskan pengertian konflik dan faktor – faktor  penyebabnya
§   Elaborasi
-          Tugas kelompok mengenai konflik dan faktor – faktor penyebabnya. ( kelas dibagi menjadi 6-7 kelompok )
§  Konfirmasi
-          Memberikan tanggapan terhadap kinerja siswa
-          Memberikan motivasi kepada siswa yang belum berpartisipasi aktif selama proses pembelajaran   

Ø  Kegiatan Penutup ( 25 Menit )
-          Bersama dengan siswa menyimpulkan materi yang telah diberikan
-          Memberitahukan materi yang akan dibahas pada pertemuan selanjutnya
-          Menugaskan kepada siswa agar mencari contoh konflik yang terjadi di masyarakat
-          Menyampaikan salam penutup  

2.    Sumber pustaka dan Media
-          Buku-buku sosiologi
-          Buku-buku pegangan sosiologi SLTA
-          Lingkungan sosial sekitar
-          Media Internet, Surat kabar, dll

3.    Penilaian
Aspek Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Bobot
Kompetensi
Teknik
Bentuk
Instrumen

a. Aspek Kogninif
Tes
Tes tertulis
Soal uraian
50%
b. Aspek Psikomotor
c. Aspek Afektif
Non tes
 Observasi
Lembar observasi
50%

·         Penilaian kognitif menggunakan instrumen   tes tertulis dan rubrik penilaian sbb:
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN
No
Pertanyaan
Kriteria Persekoran
Jumlah
1
2
3
4
5
1
Jelaskan apa yang dimaksud dengan konflik ?






2
Sebutkan 4 macam konflik sosial!






3
Apa yang dimaksud dengan konflik pribadi ?






4
Sebutkan  3 faktor penyebab terjadinya konflik !






5
Sebutkan 1 contoh konflik antar etnis !







Keterangan skor:
1.      Skor 5:     Jika peserta didik mampu menjelaskan empat indikator
2.      Skor 4:     Jika peserta didik mampu menjelaskan tiga indikator
3.      Skor 3:     Jika peserta didik mampu menjelaskan dua indikator.
4.      Skor 2:     Jika  peserta didik mampu menjelaskan salah satu indikator.
5.      Skor 1:     Jika peserta didik tidak satupun pertanyaan di atas mampu dijelaskan
  Keterangan  indikator / kunci Jawaban:
1.      Siswa mampu menjelaskan pengertian konflik
Konflik adalah Pertentangan yang terjadi didalam masyarakat  
2.      Siswa mampu menyebutkan 4 macam konflik sosial
-          Konflik antar etnis
-          Konflik antar ras
-          Konflik antar sosial budaya
-          Konflik antar agama
3.      Siswa dapat menjelaskan pengertian konflik pribadi
Konflik pribadi adalah suatu pertentang yang terjadi diantara
4.      Siswa mampu menyebutkan 3 faktor penyebab terjadinya konflik
-          Perbedaan kepentingan dan pandangan hidup
-          Perbedaan nilai dan norma sosial
-          Perbedaan status dan peran sosial
5.      Siswa mampu menyebutkan 1 contoh konflik antar etnis
Contoh konflik antar etnis (suku) yang pernah terjadi di kota Sampit konflik antar suku dayak dan madura
Nilai :
100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

·         Penilaian afektif menggunakan  instrumen  lembar observasi dan rubrik penilaian sbb:
No
Nama Siswa/ Kelompok
Kedisiplinan
Kerjasama
Tanggung jawab
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1.













2.













3.













4.













5.













Keterangan skor:
4   =   jika empat indikator terlihat
3   =   jika tiga indikator terlihat.
2   =   jika dua indikator terlihat.
1   =   jika satu indikator terlihat.
Keterangan indikator;
(KEDISIPLINAN)
1.      Bersikap disiplin dalam mengikuti pelajaran
2.      Mengumpulkan tugas tepat waktu
3.      Masuk jampelajaran tepat waktu

(KERJASAMA)
1.      Saling membantu teman dalam mengerjakan tugas kelompok
2.      Terlibat aktif dalam kegiatan kerja kelompok
3.      Kesediaan mengerjakan tugas sesuai dengan kesepakatan bersama




(TANGGUNGJAWAB)
1.      Melaksanakan tugas individu dengan baik dan penuh tanggungjawab
2.      Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
3.      Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan
Nilai :
100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

§  Nilai Akhir    = Jumlah Nilai Bobot Kognitif+Psikomotor+Afektif

Pertemuan 5 ( 2 x 45 ) menit
Ø  Kegiatan pendahuluan ( 5 menit )
-     Memeriksa kehadiran siswa, kerapian dan kebersihan kelas
-     Berdoa , salam.

Ø  Apersepsi :
-     Secara umum kita sudah mengenal konflik sosial di masyarakat
-     Bagaimanakah cara pengendalian konflik yang tepat itu ?

Ø  Kegiatan Inti  ( 60 menit )
§   Eksplorasi
-          Membaca materi mengenai cara – cara pengendalian konflik
-     Memberikan pertanyaan kepada siswa untuk mengetahui pengetahuan awal siswa mengenai pengendalian konflik
-          Memberikan contoh – contoh pengendalian konflik, misalnya persuasif
§  Elaborasi
-       Kelas dibagi menjadi 6-7 kelompok. Masing – masing kelompok  menjelaskan  pengendalian konflik yang tepat berdasarkan gambar konflik yang dimiliki.
-       Perwakilan kelompok membacakan hasil kerjanya
§  Konfirmasi
-       Memberikan tanggapan terhadap kinerja siswa
-       Memberikan motivasi kepada siswa yang belum berpartisipasi aktif selama proses pembelajaran
   
Ø  Kegiatan Penutup ( 25 Menit )
-          Bersama dengan siswa menyimpulkan materi yang telah diberikan
-          Menugaskan kepada siswa untuk mencari referensi mengenai dampak konflik.
-          Menyampaikan salam penutup

Penilaian
Aspek Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Bobot
Kompetensi
Teknik
Bentuk
Instrumen




a. Aspek Kogninif
Tes
Tes tertulis
Soal uraian
50%
b. Aspek Psikomotor




c. Aspek Afektif
Non tes
 Observasi
Lembar observasi
50%




·         Penilaian kognitif menggunakan instrumen   tes tertulis dan rubrik penilaian sbb:
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN
No
Pertanyaan
Kriteria Persekoran
Jumlah
1
2
3
4

1
Mengapa konflik harus dikendalikan ?





2
Jelaskan pengertian persuasif !





3
Jelaskan yang dimaksud pengendalian konflik !





Keterangan skor:
1.      Skor 4:     Jika peserta didik mampu menjelaskan tiga indikator
2.      Skor 3:     Jika peserta didik mampu menjelaskan dua indikator.
3.      Skor 2:     Jika  peserta didik mampu menjelaskan salah satu indikator.
4.      Skor 1:     Jika peserta didik tidak satupun pertanyaan di atas mampu dijelaskan
  Keterangan  indikator / kunci Jawaban:
1.      Siswa mampu menjelaskan alasan konflik harus dikendalikan
Karena jika tidak ada pengendalian terhadap konflik akan terjadi konflik yang semakin meluas dan tidak akan ada efek jera
2.      Siswa menjelaskan pengertian Persuasif
Teknik persuasif adalah salah satu teknik pengendalian sosial dengan cara mengajak atau membimbing warga masyarakat agar bertindak sesuai peraturan/norma-norma yang ada
3.      Siswa dapat menjelaskan pengertian pengendalian konflik
Pengendalian konflik adalah proses mengatasi pertentangan sosial yang terjadi dalam masyarakat
Nilai :
100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

·         Penilaian afektif menggunakan  instrumen  lembar observasi dan rubrik penilaian sbb:
No
Nama Siswa/ Kelompok
Kedisiplinan
Kerjasama
Tanggung jawab
1
2
3
1
2
3
1
2
3
1.










2.










3.










4.










5.










Keterangan skor:
4   =   jika empat indikator terlihat
3   =   jika tiga indikator terlihat.
2   =   jika dua indikator terlihat.
1   =   jika satu indikator terlihat.
Keterangan indikator;

(KEDISIPLINAN)
1.      Bersikap disiplin dalam mengikuti pelajaran
2.      Mengumpulkan tugas tepat waktu
3.      Masuk jampelajaran tepat waktu

(KERJASAMA)
1.      Saling membantu teman dalam mengerjakan tugas kelompok
2.      Terlibat aktif dalam kegiatan kerja kelompok
3.      Kesediaan mengerjakan tugas sesuai dengan kesepakatan bersama


(TANGGUNGJAWAB)
1.      Melaksanakan tugas individu dengan baik dan penuh tanggungjawab
2.      Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
3.      Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan


Nilai :
100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

§  Nilai Akhir    = Jumlah Nilai Bobot Kognitif+Psikomotor+Afektif

Pertemuan 6 ( 2 x 45 ) menit
Ø  Kegiatan pendahuluan ( 5 menit )
-          Memeriksa kehadiran siswa, kerapian dan kebersihan kelas
-          Berdoa, salam.

Ø  Apersepsi :
-          Kita sudah mengenal cara – cara pengendalian konflik, apa yang terjadi jika konflik tidak bisa dikendalikan ?
-          Apa dampaknya terhadap kehidupan sosial kita ?

Ø  Kegiatan Inti  ( 60 menit )
§  Eksplorasi
-          Membaca materi mengenai dampak konflik sosial
-          Memberikan pertanyaan kepada siswa untuk mengetahui pengetahuan awal siswa mengenai pengendalian konflik
-          Memberikan contoh – contoh dampak konflik sosial  
§  Elaborasi
-          Kelas dibagi menjadi 3 kelompok. Masing – masing kelompok  menjelaskan  dampak – dampak konflik sosial
-          Perwakilan kelompok membacakan hasil kerjanya
§  Konfirmasi
-          Memberikan tanggapan terhadap kinerja siswa
-          Memberikan motivasi kepada siswa yang belum berpartisipasi aktif selama proses pembelajaran
Ø  Kegiatan Penutup ( 25 Menit )
-          Bersama dengan siswa menyimpulkan materi yang telah diberikan
-          Memberitahukan materi yang akan dibahas pada pertemuan selanjutnya serta mempelajarinya.
-           Menyampaikan salam penutup.   

Penilaian
Aspek Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Bobot
Kompetensi
Teknik
Bentuk
Instrumen




a. Aspek Kogninif
Tes
Tes tertulis
Soal uraian
50%
b. Aspek Psikomotor




c. Aspek Afektif
Non tes
 Observasi
Lembar observasi
50%


·         Penilaian kognitif menggunakan instrumen   tes tertulis dan rubrik penilaian sbb:
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN
No
Pertanyaan
Kriteria Persekoran
Jumlah
1
2
3
4
1
Sebutkan akibat konflik sosial terhadap masyarakat !





2
Sebutkan dampak adanya konflik sosial secara umum !





3
Apa akibat jika konflik sosial tidak segera diatasi?






Keterangan skor:
1.      Skor 4:     Jika peserta didik mampu menjelaskan tiga indikator
2.      Skor 3:     Jika peserta didik mampu menjelaskan dua indikator.
3.      Skor 2:     Jika  peserta didik mampu menjelaskan salah satu indikator.
4.      Skor 1:     Jika peserta didik tidak satupun pertanyaan di atas mampu dijelaskan
  Keterangan  indikator / kunci Jawaban:
1.      Siswa dapat menyebutkan akibat konflik sosial terhadap masyarakat
v  Terjadinya perpecahan antar kelompok dalam masyarakat
v  Banyaknya kerugian baik harta benda maupun jiwa, akibat kekerasan yang terjadi
v  Perubahan kepribadian individu yang terlibat konflik

2.      Siswa dapat menyebutkan dampak adanya konflik sosial secara umum
v  Menimbulkan keretakkan antara individu satu dengan individu lainnya
v  Menyebabkan berbagai kerugian dengan terjadinya konflik tersebut

3.      Siswa dapat menjelaskan tentang akibat jika konflik sosial tidak segera diatasi
Konflik tersebut akan semakin komplek dan akan muncul masalah baru serta semakin banyak orang yang merasa dirugikan dari terjadinya konflik tersebut.

Nilai :
100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal

·         Penilaian afektif menggunakan  instrumen  lembar observasi dan rubrik penilaian sbb:
No
Nama Siswa/ Kelompok
Kedisiplinan
Kerjasama
Tanggung jawab
1
2
3
1
2
3
1
2
3
1.










2.










3.










4.










5.










Keterangan skor:
4   =   jika empat indikator terlihat
3   =   jika tiga indikator terlihat.
2   =   jika dua indikator terlihat.
1   =   jika satu indikator terlihat.




Keterangan indikator;
(KEDISIPLINAN)
1.      Bersikap disiplin dalam mengikuti pelajaran
2.      Mengumpulkan tugas tepat waktu
3.      Masuk jam pelajaran tepat waktu

(KERJASAMA)
1.      Saling membantu teman dalam mengerjakan tugas kelompok
2.      Terlibat aktif dalam kegiatan kerja kelompok
3.      Kesediaan mengerjakan tugas sesuai dengan kesepakatan bersama

(TANGGUNGJAWAB)
1.      Melaksanakan tugas individu dengan baik dan penuh tanggungjawab
2.      Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
3.      Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan

Nilai :
100
 
X
 
                                                              Jumlah skor yang diperoleh
                                               Nilai  = 
                                                              Jumlah skor maksimal


Guru Mata Pelajaran


Much.Fatchurohman,S.Pd
NIP. 19620603 200003 1 004

            Sampit,        Juli  2016
            Waka Kurikulum


            Rita Rosnita, S.Pd
            NIP.  19730820 200003 2 008

Mengetahui,
Kepala SMK 2 Sampit


Drs. INO
NIP. 19620603 200003 1 004



Tidak ada komentar:

Posting Komentar